News

Air New Zealand Kembali Terbang ke Bali, Jadi Angin Segar Sektor Pariwisata

MANGUPURA – sightseeingbali.id Maskapai Air New Zealand, kembali melakukan operasionalnya, dengan rute Auckland-Denpasar-Auckland, sejak hari Rabu 29 Maret 2023. Kembalinya Air New Zealand yang melakukan penerbangan ke pulau Dewata, merupakan angin segar bagi sektor aviasi dan pariwisata di Pulau Bali. Setelah rute Auckland – Denpasar ini, tidak beroperasi selama tiga tahun akibat pandemi. Untuk mengawali […]

Translate »