Ribuan Krama Desa Munggu, Rayakan Kemenangan Kerajaan Mengwi Pertahankan Blambangan
MANGUPURA – sightseeingbali.id Ribuan warga Desa Adat Munggu, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Bali, berbekal sebilah kayu jenis Pullet, dengan panjang 4-5 meter, turun ke jalan, Sabtu 14 Januari 2023. Mereka terlihat penuh semangat saling mengacungkan kayu yang mereka bawa. Bahkan sesekali dari mereka berteriak sambil menyatukan kayu yang mereka bawa menjadi bentuk gunungan. Setelah gunungan […]