News

Border Dibuka, Wisman Tiongkok Diharapkan Dongkrak Angka Kunjungan ke DTW Uluwatu

MANGUPURA – sightseeingbali.id Pasca Covid-19, tingkat kunjungan wisatawan ke Daerah Tujuan Wisata (DTW) Kawasan Luar Pura Luhur Uluwatu, terus meningkat. Hal ini dipengaruhi meningkatnya angka kedatangan melalui Bandara Ngurah Rai.  Manager DTW Kawasan Luar Pura Luhur Uluwatu, Wayan Wijana, sejak bulan Juni dan Juli 2022, angka kunjungan ke DTW Uluwatu mencapai angka 6.000 orang per […]

Translate »