Usung Tema “Celebrating the Soul of Kuta”, Beachwalk Shopping Center Kembali Gelar Beachwalk Kuta Fest 2025
MANGUPURA – sightseeingbali.id Beachwalk Shopping Center kembalinya menggelar Beachwalk Kuta Fest 2025, yang akan berlangsung pada tanggal 18 hingga 22 Juni 2025 di jantung Kuta, Bali. Festival ini merupakan sebuah perayaan lima hari yang sarat akan budaya, kreativitas, dan pesona pantai. Campaign & Experience Manager – Beachwalk Shopping Center, Reksa Hartoyo, menyampaikan, festival tahun ini […]