Palang Merah Timor Leste dan PMI Bali Berbagi Pengalaman Tentang Fundraising
DENPASAR – sightseeingbali.id Cruz Vermelha de Timor-Leste (CVTL/Palang Merah Timor Leste) melaksanakan kunjungan kerja ke Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Bali pada Jum’at, 27 Desember 2024 bertempat di Aula Unit Donor Darah (UDD) PMI Provinsi Bali, Jl. Trengguli I No. 27 Denpasar. Kunjungan tersebut dalam rangka menggali pengalaman dan berbagi informasi sekitar kegiatan Pengembangan Sumber […]