Komunitas Laksana Becik Ajak Siswa SD Negeri 18 Dangin Puri Peduli Lingkungan
DENPASAR – sightseeingbali.id Edukasi terkait lingkungan kepada kalangan siswa, terus dilakukan komunitas Laksana Becik. Setelah sebelumnya secara berkesinambungan menyasar sejumlah sekolah di Kabupaten Badung, kali ini, Laksana Becik hadir di Kota Denpasar. Tepatnya di SD Negeri 18 Dangin Puri, Denpasar, komunitas Laksana Becik, hadir untuk menumbuhkan kecintaan siswa terhadap kebersihan lingkungan, Senin 2 Oktober 2023. […]