Spektakular, Nuansa Budaya Dalam Gelaran Grand Final Puteri Indonesia Bali 2023
MANGUPURA – sightseeingbali.id Setelah melewati rangkaian kegiatan yang cukup panjang, mulai dari pra karantina dan karantina dengan berbagai kegiatan, Pemilihan Puteri Indonesia Bali, sukses digelar dengan menobatkan Anak Agung Sagung Istri Nanda Widya Saraswati sebagai Puteri Indonesia Bali 2023. Grand Final Pemilihan Puteri Indonesia Bali 2023, dikemas dengan pagelaran spektakuler dengan nuansa budaya dan cinta […]